FAI UAD MENJALIN KERJASAMA DALAM BIDANG AKADEMIK DAN PENELITIAN DENGAN FAI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MATARAM
FAI UAD-FAI NEWS. Fakultas agama islam universitas ahmad dahlan menerima kunjungan dengan FAI universitas Muhammadiyah mataram. Kunjungan ini dalam rangka penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) yang dilaksanakan di Ruang Dekanat FAI UAD Kampus 4, Selasa, 3 September 2024. Kunjungan ini menjadi momen penting untuk membahas berbagai peluang kerjasama, di antaranya terkait pengelolaan jurnal ilmiah antar […]